Senin, 19 Oktober 2020

Corel Draw



CorelDraw adalah editor grafik vektor yang dikembangkan oleh Corel, sebuah perusahaan perangkat lunak yang bermarkas di OttawaKanada. Versi terbarunya, CorelDRAW X8 (setara dengan versi 18) dirilis pada tanggal 15 Maret 2016. CorelDRAW pada awalnya dikembangkan untuk sistem operasi Windows 2000 dan seterusnya.

Versi CorelDRAW untuk Mac OS pernah dikembangkan, tetapi dihentikan karena tingkat penjualannya rendah. Versi terakhir untuk Linux adalah versi 9 (Rilisan tahun 2000, itu pun perlu di jalankan dengan Wine) dan Untuk OSX adalah versi 11 (Rilisan 2001)

Sumber: https://id.m.wikipedia.org/wiki/CorelDRAW

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  10 Jenis Kode Dan Kryptograpi Berikut adalah 10 cara umum teknik pengkodean yang dipakai:    1. Steganografi                      ...